• Serba-Serbi

    MHS, P3K yang Wajib ada di Rumah

    Assalamualaikum semua. Biasanya kita masing-masing punya obat herbal andalan kan di rumah, termasuk saya. Kali ini saya mau sharing mengenai kebutuhan obat herbal yang selalu ada di rumah kami. Minyak Herba Sinergi. Minyak Herba Sinergi ini adalah produk HNI HPAI. Dulunya minyak ini lebih dikenal dengan minyak butbut. Awal kenal minyak ini sewaktu saya masih gadis. Lupa tepatnya tahun berapa, namun pastinya saya kenal minyak ini karena kakak saya yang selalu menggunakan minyak ini sebagai obat segala penyakit. Terutama jika anaknya demam. Kini, hal itu pun berlaku di keluarga kecil saya, terutama Nusaibah, anak pertama saya yang berusia 23 bulan. Setiap ada keluhan, yang dicari duluan itu MHS. Gatal digigit…

  • Serba-Serbi

    NgeBlog Pakai HP

    Hallo semua, sebagai emak dari dua batita tentunya cukup rempong ya mak untuk bisa ngebagi waktu untuk menulis dan mengurus urusan rumah tangga. Apalagi saya juga mempunyai bisnis online di rumah. Kudu pinter ngebagi waktu buat semua. Sebelumnya saya selalu bilang di berbagai tulisan kalau tujuan saya ngeblog itu untuk menyalurkan hobi, eksistensi, dan produktifitas diri. Dan motivasi terbesar saya menjadi emak blogger itu adalah anak-anak. Saya mau kelak ketika mereka besar, mereka bangga memiliki bunda yang punya banyak tulisan yang bisa bermanfaat dan banyak dibaca orang. Aamiin. Nge-blog Pakai HP Nyaris 90% tulisan saya di blog itu ditulis dari HP loh teman-teman. Selebihnya jika membutuhkan pengaturan detail, barulah saya…

  • Review,  Serba-Serbi

    Pameran Artefak Rasulullah di PRSU Medan

    Untuk pertama kalinya di Indonesia, Medan terpilih menjadi kota yang beruntung karena dikunjungi oleh Lembaga Penawar Legenda Maju (PLM) Indonesia dan Dragon Heart SDN BHD Malaysia untuk membuka Pameran Artefak Asli Rasulullah dan Para Sahabat di Pekan Raya Sumatera Utara (PRSU) Medan. Semoga Allah senantiasa merahmati dan melindungi Sumatera Utara ini. Aamiin… Saya mendapatkan info mengenai pameran ini dari Whatsapp grup salah seorang alumni MAN Pematangsiantar pada 11 januari 2019 lalu. Alhamdulillah pameran ini diadakan cukup lama, yakni dimulai dari Jumat 11 januari 2019 hingga Selasa 12 februari 2019. MasyaAllah Subhanallah Alhamdulillah, atas izin Allah, Selasa, 5 Februari 2019 lalu kami berkesempatan melihat peninggalan Rasulullah dan para Sahabat ini. Kami…

  • Serba-Serbi

    6 Manfaat Ajaib Madu, No 6 Buat Kamu Tercengang

    Madu merupakan salah satu jenis pemanis alami yang dihasilkan oleh lebah. Seperti halnya sirup, madu berupa cairan kental berwarna keemasan, dan digadang-gadang memiliki banyak manfaat bagi tubuh manusia. Apa saja kebaikan dari madu? Berikut telah kami rangkumkam berbagai khasiat madu bagi kesehatan 1. Madu menyeimbangkan kadar kolestrol dalam tubuh Seperti yang telah diketahui, terdapat dua jenis kolestrol dalam tubuh kita, yakni kolestrol baik (HDL) dan kolestrol jahat (LDL). LDL sangat berisiko bagi kesehatan jantung, sedangkan tubuh membutuhkan kadar LDL yang cukup. Dengan mengonsumsi madu, total LDL dalam tubuh akan berkurang. Otomatis kolestrol baik akan meningkat. Sebuah studi membuktikan manfaat madu dengan mengambil sampel 55 pasien. Rata-rata, kadar LDL setiap pasien turun…

  • Serba-Serbi

    Lirik Lagu Makan Jangan Asal Makan by Nussa dan Rara

    Mom, anak suka nonton youtube? Nih ada rekomendasi lagu anak yang ngajarin tentang tata cara makan sesuai ajaran Islam. Jadi anak gak sekedar nonton ya mom. Alhamdulillah anak pertama saya, Nusaibah suka menyanyikan lagu ini. Jadi gak sekedar menikmati tontonan, namun ada nilai yang baik yang terkandung dalam nyanyiannya. Nah buat yang mau tau liriknya, nih boleh dilihat… Lirik lagu. Makan jangan asal makan Perut buncit langsung kenyang Makan pakai aturan yang nabi ajarkan Makan jangan asal makan Perut buncit langsung kenyang Raihlah keberkahan dalam setiap makan Let’s go…Let’s go…Let’s go…Let’s go…!! Cuci bersih tanganmu Ucapkanlah bismillah Gunakan tangan kananmu Biasakan tak berdiri Jangan tiup yang panas Lebih baik di…