Kurma adalah makanan yang sangat baik untuk ibu hamil dan janin. Mulai dari kandungan trimester pertama, kandungan 5 bulan, 7 bulan, hingga hamil 9 bulan kurma sangat dianjurkan untuk dimakan oleh ibu hamil. Bahkan menurut ajaran islam manfaat memakan kurma ajwa di pagi hari dapat terhindar racun dan sihir. Selain kurma, tentunya ibu hamil juga harus melengkapi nutrisinya dengan terus mengonsumsi buah, susu, ataupun sari kurma. Mual parah diawal kehamilan. Saya ingin bercerita pengalaman saya sewaktu hamil anak pertama sekitar 4 tahun lalu. Saat itu, saya mual muntah parah, tak hanya morning sickness, saya tak bisa makan dan tak bisa minum. Setiap apa yang saya makan, semua termuntahkan. Setiap…
-
-
Minum Minyak Zaitun untuk Lahiran Gangsar
Minyak zaitun merupakan salah satu jenis minyak yang sangat kaya dengan nutrisi. Kandungan nutrisi tersebut meliputi lemak ( omega 9, omega 6, omega 3 dan lemak jenuh), vitamin E, vitamin K, vitamin B, phenolic atau zat besi, dan protein. Wow, cukup banyak kan kandungan didalamnya. Hal inilah mengapa minyak zaitun itu sangat bermanfaat untuk ibu hamil dan khusunya ibu yang akan melahirkan. Selain kandungannya baik, minyak zaitun juga membantu melemaskan sendi-sendi anda saat proses persalinan. Dengan sendi yang lemas maka proses persalinan akan menjadi lebih mudah. Minyak zaitun juga memudahkan tubuh kita untuk menstimulasi aliran darah yang menuju ke perinium sehingga membantu mempersepat proses penyembuhan setelah melahirkan, membantu peregangan kulit…
-
Bolehkah Menyusui disaat Hamil?
Kehamilan merupakan anugerah yang sangat indah dari Allah, merasakannya pun suatu kebahagiaan yang sangat berharga.
-
Agar Melahirkan Normal dengan Gangsar
Melahirkan normal adalah impian setiap ibu, namun jikalau kondisi tidak memungkinakan, maka lahiran secara operasi juga tidak mengurangi kesempurnaan seorang ibu.